Orbit Indonesia
Beda Pemahaman Antara Wartawan dan Protokol Istana Terkait Tata Krama Peliputan Pejabat Tinggi
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Kamis, 14 September 2023 12:10 WIB
Mungkin dia, seperti juga petugas protokol yang melarang Patsy Widyakuswara, tidak biasa/pernah melihat pertanyaan semacam itu dari wartawan di luar negeri.
Wartawan Inggris yang meliput kegiatan perdana menteri Inggris, sampai sekarang hampir setiap hari melontarkan pertanyaan mereka dari seberang kantor perdana menyeri di No. 10 Downing Street, kepada PM dan pejabat yang keluar masuk gedung itu.
Jadi perlulah staf protokol dibrief mengenai kelakuan pers yang bisa ditolerir dalam acara-acara kenegaraan. Main larang, cabut kartu pers/pas masuk, bukan perbuatan terpuji bagi petugas. Semoga ini peristiwa terakhir yang serupa itu. Terima kasih. Salam.
(Oleh: Abdullah Alamudi) ***