DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

SINGKAT DAN PADAT, Contoh Materi Kultum Tarawih Ramadhan 2023, Gratis dan Bisa Diedit Mandiri

image
Ilustrasi, kultum tarawih singkat Ramadhan 2023.

Salah satunya adalah seperti yang ada di dalam Haditss Abu Hurairah Radhiyallahu'anhu

???? ????? ????????? ?????????? ????????????? ?????? ???? ??? ????????? ??????????

“Barang siapa melakukan qiyam (lail) pada bulan Ramadhan, karena iman dan mencari pahala, maka diampuni untuknya apa yang telah lalu dari dosanya.”

Baca Juga: HOT! Fakta Film John Wick 4 yang sedang Tayang di Bioskop Indonesia, Salah Satunya ada Donnie Yen Beraksi

Maksud qiyam Ramadhan, secara khusus, menurut Imam Nawawi adalah salat tarawih.

Hadis ini memberitahukan, bahwa salat tarawih itu bisa mendatangkan maghfirah dan bisa menggugurkan semua dosa; tetapi dengan syarat karena bermotifkan iman; membenarkan pahala-pahala yang dijanjikan oleh Allah dan mencari pahala tersebut dari Allah.

Bukan karena riya’ atau sekedar adat kebiasaan.

Baca Juga: 15 Ucapan Selamat Sahur Terbaik di Bulan Puasa Ramadhan 2023 yang Singkat dan Bermakna bisa Dikirim ke Teman

Hadis ini dipahami oleh para salafush shaalih, termasuk oleh Abu Hurairah sebagai anjuran yang kuat dari Rasulullah Shalallahu alaihi wassalam untuk melakukan qiyam Ramadhan (saalat tarawih, tahajud, dan lain-lain).

Demikianlah kultum tarawih singkat ini saya sampaikan.

Halaman:
1
2
3
4
5

Berita Terkait