Kenali Bagaimana Sejarah Lahirnya Hari Gizi Nasional Setiap tanggal 25 Januari
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Rabu, 25 Januari 2023 16:33 WIB
ORBITINDONESIA- Diketahui tanggal 25 Januari setiap tahun diperingati sebagai lahirnya Hari Gizi Nasional.
Adanya Hari Gizi Nasional 25 Januari bertujuan agar kesehatan masyarakat Indonesia lebih terjaga dari namanya penyakit yang menular dan obesitas.
Lebih lanjut sejarah lahirnya Hari Gizi dan Makanan secara Nasional 25 Januari dikenal sebagai Hari Gizi Nasional.
Baca Juga: TERBARU! Penuh Makna, 10 Ucapan Selamat Hari Gizi Nasional 25 Januari 2023
Kemudian HGN ini menyelenggarakan program pemerintah Indonesia dengan dimulainya pendirian Sekolah Djuru Penerang Makanan (SDPM) dari salah satu Lembaga makanan Rakyat (LMR) pada 25 Januari tahun 1951.
LMR ini dipimpin oleh Prof Poorwo Soedarno yang mencetus "Empat Sehat Lima Sempurna".
Didalam cetusan Prof Poorwo Soedarno tentang "Empat Sehat Lima sempurna" sebagai salah satu upaya beliau terhadap kondisi Gizi buruk pangan indonesia Saat itu.
Baca Juga: 10 Link Twibbon Keren Memperingati Hari Gizi Nasional 25 Januari 2023, Mudah Dipakai untuk Media Sosial
Dimana kondisi buruk Gizi terhadap pangan mengakibatkan beberapa penyakit yang mematikan pada masyarakat Indonesia.
Kebanyakan di antara mereka mengalami penyakit Obesitas dan penyakit campak yang belum ada obatnya pada saat itu.
Namun dengan perkembangan kesehatan di Negara Indonesia ini semakin baik dari tahun ke tahunnya membuat penyakit obesitas dan Campak yang terjadi saat ini bisa di obatin bahkan di cegah dengan memakan makanan yang berstandar "Empat Sehat Lima Sempurna.
Baca Juga: Mom, Inilah Tips Mudah dan Tetap Sehat Siapkan Bekal untuk Anak Ala Ahli Gizi
Sejak itulah setiap tanggal 25 Januari sebagai Hari ditetapkannya Sejarah Gizi dan Makanan yang ditetapkan oleh Kementrian Kesehatan Indonesia.
Semoga Gizi dan Makanan Indonesia selalu bisa terpenuhi oleh seluruh lapisan masyarakat untuk menciptakan Kesejahteraan Rakyat Indonesia. Semoga bermanfaat***