DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

6 Game PC Terlaris yang Dimainkan Gamers Indonesia

image
6 Game PC Terlaris yang Dimainkan Gamers Indonesia.

Game ini berkonsep pemain bisa melakukan apapun yang mereka mau dengan karakter game ini seperti membuat gedung, berkomplot dengan gangster, mencuri mobil, sampai terbang dengan jet melintasi benua. Konsep yang menarik membuat para gamers menyukai dan menjadi game paling laris di tahun 2022.

2. Minecraft

Game PC lainnya yang laris di tahun 2022 adalah Minecraft, game online satu ini menantang Anda sebagai pemain di dunia survival.

Game ini cukup populer karena harus mencari cara untuk menyelesaikan tugas sebelum malam datang.

Baca Juga: Sementara, Kemenkominfo Kembali Buka Akses PSE Paypal, Ini Alasannya

Tugasnya adalah Anda harus membangun sebuah benteng agar tidak diserang oleh monster. Selain itu Anda juga bisa menjelajahi dunia game ini yang sangat luas, dan Anda bisa menambang, membangun apapun yang Anda inginkan.

3. Borderlands 3

Keunggulan utama dari Borderlands adalah grafis kartunnya yang unik hingga menjadikannya salah satu game terlaris di tahun 2022.

Tugas utama dalam game ini adalah Anda harus membangun grinding yang akan melindungi Anda dari serangan monster.

Baca Juga: Kumpulan Meme Tagar Blokir Kominfo, Bentuk Protes Netizen Terhadap Pemblokiran PSE Populer

Halaman:
1
2
3
4

Berita Terkait