Orbit Indonesia
Mari Kenalan Dengan Arcee dan 6 Robot Perempuan yang Akan Beraksi Film Transformers Rise of The Beasts
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Jumat, 16 Desember 2022 16:40 WIB
6. Nightbird
Kalau kita kembali ke generasi awal, mungkin Autobots punya banyak Transformers perempuan, tapi bagaimana dengan Decepticon?
Meskipun jarang, tapi bukan berarti tidak ada! Awalnya manusia, doktor Fujiyama menciptakan robot Nightbird untuk melindungi manusia.
Namun Decepticon menculiknya dan memodifikasinya sampai dia menjadi Decepticon.
7. Beta
Beta sebenarnya punya situasi yang unik karena dia adalah robot sebelum era Transformers, jadi dia bisa dianggap Transformers, bisa juga tidak.
Dia dan bangsanya ikut melawan Quintessons yang menguasai Cybertron bersama dengan Alpha Trion.
Nah itu dia tujuh Transformers perempuan yang terkenal di serialnya, mana favoritmu?