DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Sederet Fakta Unik dari Film Black Panther Wakanda Forever yang Penuh Emosional

image
Deretan fakta unik dari film Black Panther Wakanda Forever.

Karena Chadwick Boseman yang meninggal otomatis perannya sebagai Black Panther dan raja Wakanda harus diubah.

Karena itu para petinggi kerajaan Wakanda harus mencari pengganti T’Challa yang bisa melindungi dari gempuran musuh yang mengincar vibranium.

 Baca Juga: Film Black Panther Wakanda Forever Penuh Duka Dibalut Kekuatan Selepas Kepergian Chadwick Boseman

  1. Musuh baru

Di film pertama Wakanda adalah sebuah negeri yang tidak terkalahkan dan memiliki sederet peralatan tempur yang canggih.

Ini membuat Wakanda hampir tidak bisa dikalahkan oleh kekuatan dari luar.

Namun di film ini akan muncul musuh baru yang akan menjadi tantangan bagi Shuri dan karakter pelindung Wakanda lainnya.

 Baca Juga: Trailer Terbaru Film Wakanda Forever, Bocorkan Sosok Baru Black Panther Siapakah Dia?

  1. Adegan mengenang Chadwick Boseman

Kepergian Chadwick Boseman tentu saja meninggalkan luka mendalam untuk para pemain dan fansnya.

Untuk itu seperti yang juga terlihat dalam trailer, ada sebuah proses pemakaman dan bertujuan mengenang aktor kelahiran tahun 1976 itu.

Momen ini terasa begitu emosional dan dalam terutama untuk para pemeran lain.

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait