DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Diisukan Jadi Pasangan Selingkuh, Nathalie Holscher dan Kekasih Buka Rahasia, Ini Kata Mereka

image
Nathalie Holscher memberikan klarifikasi soal isu perselingkuhan.

ORBITINDONESIA - Nathalie Holscher akhirnya buka suara soal isu perselingkuhan dirinya sebelum bercerai dengan Sule.

Tidak hanya Nathalie Holscher yang bicara, bahkan seorang pria yang diisukan adalah selingkuhannya juga urun bicara.

Nathalie Holscher dan pria tersebut memberikan klarifikasi soal kabar keduanya yang berselingkuh di belakang Sule.

Baca Juga: Dituduh Pakai Sihir, Dewi Persik Jelaskan Cara agar Dirinya Laris di Stasiun Televisi

Saat membuat klarifikasi tersebut, keduanya ternyata adalah pasangan kekasih.

Bagaimana isi klarifikasi keduanya?

Seorang pria yang dipanggil Bi oleh Nathalie Holscher yang juga seorang pengacara tersebut menerangkan, dirinya pertama kali dihubungi Nathalie Holscher dengan tujuan untuk berkonsultasi masalah perceraian.

"Dia (Nathalie Holscher) sempat menghubungi pakai nomor baru, mau konsultasi. Akhirnya jam 8 malam ngobrol di kantor sama rekan-rekan lainnya, cerita masalahnya," kata pria itu.

Baca Juga: Dewi Persik Bakal Kasih Rp100 Juta Bagi Siapapun yang Dapat Menemukan Orang Ini, Mau?

Halaman:
1
2

Berita Terkait