Orbit Indonesia
Civil Society Indonesia Bisa Manfaatkan Teknologi Pembebasan sebagai Sarana Pencerahan Publik
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Senin, 19 September 2022 17:35 WIB
Arsip video di situs ini termasuk lebih dari 12.000 klip video, yang mengutip lebih dari 2.000 pakar. Pakar fisika, Michio Kaku, sudah memiliki 80 video di Big Think. Hanya dalam durasi 6 menit, Michio Kaku menjelaskan, mengapa manusia perlu planet kedua selain bumi.
Lewat akun Ted Talks, seolah-olah kita berada dan belajar di ruang kelas, tetapi bukan kelas konvensional seperti di sekolah. Semua ini menjadi bahan masukan dan pembelajaran untuk civil society di Indonesia. Semoga bermanfaat!
(Tulisan ini awalnya adalah tullisan untuk situs Civil Society Watch, csw.id, dikutip oleh OrbitIndonesia).***