Orbit Indonesia
Wagub DKI Jakarta Riza Imbau Warga Perbanyak Pertemuan Fisik Daripada Lewat Dunia Maya
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Sabtu, 17 September 2022 21:12 WIB
Melalui pertemuan fisik dengan warga itu, Riza menjadi lebih mengerti dan memahami keadaan warganya.
"Itulah pentingnya kantor RW, ruang serbaguna dan musala ini. Nantinya ini ditambah lagi gotong royong membangun lingkungan yang lebih hijau dan juga bersama-sama gotong royong agar ibu-ibunya nanti bisa membangun UMKM di lingkungan RW 04 ini supaya ekonomi tumbuh lebih cepat dan lebih maju," kata Riza.***