Olahraga
Bayern Muenchen Tumbang di Tangan Tim Papan Bawah VfL Bochum di Stadion Allianz Arena
- Penulis : Rhesa Ivan
- Minggu, 09 Maret 2025 03:39 WIB

Suasana pertandingan Bayern Muenchen melawan Bochum. (Instagram @bayern muenchen)
Tuan rumah berusaha tetap tampil menyerang dengan 10 pemain, tapi yang terjadi justru Bochum berbalik merebut keunggulan lewat serangan balik yang diakhiri gol Matus Bero pada menit ke-71.
Bayern tak bisa berbuat banyak di sisa waktu yang ada, sementara Bochum memilih bermain aman demi menjaga keunggulan 3-2 atas tuan rumah bertahan hingga peluit tanda bubaran menggema.
Susunan pemain
Baca Juga: Gasak Eintracht Frankfurt, Bayern Muenchen Kukuh di Puncak Unggul 8 Poin Daripada Leverkusen
Bayern Munich: Urbig; Boey, Stanisic, Dier, Guerreiro; Ito, Palhinha; Gnabry, Goretzka, Sane; Mueller.
Bochum: Horn; Oermann, Medic, Bernando; Passlack, Bero, Sissoko, Krauss, Wittek; Masouras, Hofmann.***