DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Baru Dibuka, Ini Pendaftaran Bintara PK TNI AD 2022, Syarat, Dokumen, dan Jadwal Tes

image
Ilustrasi informasi pendaftaran Bintara PK TNI AD 2022.

PERSYARATAN KHUSUS

Memenuhi persyaratan Rik/Uji sesuai dengan ketentuan.

JADWAL SELEKSI

CABA PK Reguler, Keahlian dan Khusus Keagamaan Pria serta Reguler Wanita

- Daftar online mulai 3 Januari sampai 15 Juli 2022
- Daftar ulang/validasi 4 sampai 15 Juli 2022
- RIK/UJI PANDA 18 sampai 29 Juli 2022
- RIK/UJI PANPUS 19 Agustus sampai 1 September 2022
- Buka DIK 23 September 2022

Jadwal CABA PK Reguler dan Khusus Keagamaan Pria

- Daftar online mulai 3 Januari sampai 10 Agustus 2022
- Daftar ulang/validasi 1 sampai 10 Agustus 2022
- RIK/UJI PANDA 11 sampai 23 Agustus 2022
- RIK/UJI PANPUS 25 Agustus sampai 2 September 2022
- Buka DIK 23 September 2022

Itulah informasi terkait pendaftaran Bintara PK TNI AD 2022 yang baru diumumkan. Semoga bermanfaat.***

Halaman:
1
2
3
4
5
6

Berita Terkait