DECEMBER 9, 2022
Olahraga

Piala Eropa 2024: Disiarkan Langsung di RCTI Spanyol Melawan Inggris di Final Senin Dini Hari WIB

image
Spanyol melawan Inggris. (Bola.net)

ORBITINDONESIA.COM - Pertandingan Spanyol melawan Inggris di babak final Piala Eropa 2024 akan dilangsungkan di Olympiastadion, Senin 15 Juli dini hari WIB.

Pertandingan ini akan disiarkan langsung oleh RCTI pukul 02.00 WIB.

Keberhasilan Spanyol lolos ke final tidak mengejutkan, karena performa mereka meyakinkan.

Baca Juga: Si Pencetak Gol Termuda di Piala Eropa Lamine Yamal Berikan Rumahnya untuk Neneknya dan Beli Rumah Baru untuk Ibunya

Mereka menang 3-0 melawan Kroasia, menang 1-0 melawan Italia, menang 2-1 melawan Jerman, dan menyingkirkan Prancis di semifinal.

Inggris menang 1-0 melawan Serbia, imbang 1-1 melawan Denmark, imbang 0-0 melawan Slovenia, menang 2-1 melawan Swiss, dan menang 2-1 melawan Belanda.

Pertandingan terakhir Spanyol vs Inggris

Baca Juga: Piala Eropa 2024: Singkirkan Belanda, Inggris Melawan Spanyol di Final Senin Pekan Depan

Nations League A

15-10-2018: Spanyol vs Inggris 2-3

08-09-2018: Inggris vs Spanyol 1-2

Friendly Match

15-11-2016: Inggris vs Spanyol 2-2

13-11-2015: Spanyol vs Inggris 2-0

12-11-2011: Inggris vs Spanyol 1-0

Susunan pemain

Spanyol (4-3-3): Unai Simón; Dani Carvajal, Robin Le Normand, Aymeric Laporte, Marc Cucurella; Rodri, Dani Olmo, Fabián Ruiz; Lamine Yamal, Nico Williams, Álvaro Morata. Pelatih: Luis de la Fuente

Inggris (4-2-3-1): Jordan Pickford; Kyle Walker, John Stones, Marc Guéhi, Kieran Trippier; Declan Rice, Kobbie Mainoo; Jude Bellingham, Bukayo Saka, Phil Foden; Harry Kane. Pelatih: Gareth Southgate ***

Halaman:

Berita Terkait