DECEMBER 9, 2022
Hiburan

Penghasilan Capai Miliaran Sebulan, Ini 9 Usaha Penghasil Cuan Milik Ria Ricis

image
Ria Ricis memiliki sejumlah bidang usaha yang menghasilkan kekayaan bagi dirinya. (INSTAGRAM/@riaricis1795)

Mereknya tersebut menawarkan produk yang berkualitas, bervariasi serta harga yang terjangkau.

9. Penulis Buku

Artis multitalenta tampaknya pantas disandang oleh Ria Ricis. Selain berakting dan berbisnis, dia juga produktif dalam membuat buku.

Baca Juga: Tahunan Jadi Figuran, Pria Ini Beri Tanggapan Ketus Pada Bunga Zainal yang Sindir Ria Ricis

Pada 2016, Ria Ricis pernah merilis buku berjudul Ricis Ria Cantik dan Manis. Selain itu dia juga merilis buku lainnya berjudul Bukan Buku Nikah dan Saya Pamit.

Penjualan buku-buku tersebut juga turut menambah pundi-pundi kekayaan bagi Ria Ricis.

Nah, itulah 9 sumber kekayaan Ria Ricis yang perlu kamu ketahui.***

Baca Juga: Hai JK, Ini 8 Sumber Penghasilan Denise Chariesta untuk Besarkan Bayi sebagai Single Parent

Halaman:
1
2
3
4

Berita Terkait