Orbit Indonesia
Penjelasan Ending Drakor Sparkling Watermelon, Ryeo Un, Seol In Ah dan Choi Hyun Wook Berakhir Happy Ending
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Rabu, 15 November 2023 14:39 WIB
Pada akhir cerita drakor Sparkling Watermelon terungkap jika master Viva la Vida adalah kakek dari Seol In Ah versi lebih muda.
Pada episode terakhir, drakor Sparkling Watermelon Seol In Ah berterima kasih dan meminta maaf kepada master Viva la Vida dan memanggilnya kakek.
Namun sampai akhir tidak diketahui bagaimana caranya master Viva la Vida bisa mengirimkan manusia ke masa lalu di drakor Sparkling Watermelon.
Itulah penjelasan mengenai ending drakor Sparkling Watermelon yang dibintangi Ryeo Un, Choi Hyun Wook dan Seol In Ah.***