Orbit Indonesia
Siapa saja Pengisi Suara Teenage Mutant Ninja Turtles Mutant Mayhem, ada Jackie Chan dan John Cena
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Selasa, 08 Agustus 2023 09:10 WIB
Peran-peran penuh tantangan dalam Teenage Mutant Ninja Turtles Mutant Mayhem dipercayakan kepada para pengisi suara handal.
Tak hanya sekadar suara, mereka juga menghadirkan keunikan masing-masing karakter, sebagai informasi jadwal tayang film ini untuk rilis di Bioskop Indonesia tanggal 9 Agustus 2023.***