DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Sebelum Nonton The Childe di Bioskop, Simak dulu Sinopsis Terlengkap, Karakter Kim Seon Ho, dan Alur Cerita

image
Simak sinopsi film The Childe hadirkan Kim Seon Ho sebagai antagonis.

Termasuk pengungkapan alasan di balik pengejaran tanpa henti terhadap Marco.
Baca Juga: Lee Yeon Hee Tampil Beda di Drama Korea Race Tayang di Disney+ Simak Sinopsis Lengkap dengan Daftar Pemain

Plot twist dan isu Kopino
Penyajian plot yang diramu oleh sutradara Park, yang juga merangkap sebagai penulis skenario, memang patut diapresiasi.

Meski bukan sesuatu yang sangat memukau, plot twist menjadi cara terbaik untuk menjawab pertanyaan.

Dan memuaskan rasa penasaran bagi penonton atas sosok sesungguhnya yang dimainkan Kim.

Klu yang mungkin bisa didapatkan pembaca sebelum menonton The Childe bahwa film ini berpuncak pada perebutan warisan kekuasaan antara Han melawan adiknya.

Namun, karakter yang dibawakan Kim bukanlah sosok yang menjadi bagian dari warisan kekuasaan itu.

Baca Juga: Kapan Film The Childe yang Dibintangi Kim Seon Ho Rilis di Bioskop Indonesia, Simak Jadwal Tayang dan Sinopsis

Dari kesan sadistik yang dimunculkan di awal adegan hingga kesan sedikit humoris.

Kehadiran pria misterius yang dimainkan Kim ini justru pada akhirnya menjadi juru selamat bagi nasib Marco yang tidak terduga. Di sini, kata Kopino menjadi kunci.

Walau bukan termasuk film bertema berat, The Childe dengan cermat tak serta-merta hanya menempelkan motif perebutan warisan kekuasaan yang klasik.

Di sela-sela itu, yang menarik, isu Kopino ikut mencuat.

Bukan tanpa alasan sutradara Park menghadirkan karakter ibu Marco yang hanya bisa terbaring karena sakit, karakter pria yang mengelola yayasan untuk anak Kopino.

Baca Juga: Lee Yeon Hee Tampil Beda di Drama Korea Race Tayang di Disney+ Simak Sinopsis Lengkap dengan Daftar Pemain

Halaman:
1
2
3
4
5

Berita Terkait