Ini Dia 5 Tips Persiapan Liburan Anti Ribet di Pantai Kuta Selatan, Dijamin Kamu Bakal Puas dan Tidak Repot
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Senin, 05 Juni 2023 14:04 WIB
Baca Juga: Barito Utara Lanjutkan Pembangunan Jembatan di Sungai Barito
Salah satu contoh pantai nya lainnya seperti Pantai Dreamland, Pantai Bingin, Pantai Padang-padang, Pantai Nyang-Nyang, Pantai Balangan, dan Pantai Blue Point yang sampai sekarang ini selalu ramai dikunjungi para turis.
Jika Anda pernah menginjakkan kaki di Pulau Dewata, kawasan di pantai Kuta Selatan adalah destinasi liburan yang wajib dikunjungi.
Letaknya yang sangat strategis dan tidak jauh dari Bandara I Gusti Ngurah Rai membuat kawasan di Pantai Kuta Selatan ini menjadi destinasi liburan yang istimewa bagi para wisatawan.
Baca Juga: Soal Hall of Fame Lee Chong Wei yang Dikritik Taufik Hidayat, BWF Buka Suara
Apa yang harus Anda siapkan untuk liburan di pantai Kuta Selatan?
1. Menentukan tempat dan mencari informasi lengkap tentang pantai yang ingin dituju
Kuta Selatan memiliki banyak pantai, sehingga anda bisa memilih mana yang akan dikunjungi.
Kemudian temukan informasi lebih lanjut tentang pantai, akses pantai, dan fasilitas pendukung pantai.
Hal ini diperlukan untuk mengetahui kondisi pantai dan sekitarnya. Hampir semua alamat pantai Kuta Selatan dapat ditemukan di Google Maps, sehingga mudah untuk menemukannya.