Pertarungan Isu Ekonomi Paling Ditunggu di Pilpres 2024
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Senin, 29 Mei 2023 15:23 WIB
Oleh LSI DENNY JA?29 Mei 2023
ORBITNDONESIA.COM - Dalam empat area pertarungan pilpres 2024: Isu ekonomi, dukungan pemilih partai, teritori di lima provinsi terbesar dan pemilik akun media sosial, Prabowo, Ganjar dan Anies saling mengalahkan.
Anies menang di segmen pemilih pemilik akun Twitter. Ganjar menang untuk citra kedekatan dengan media. Prabowo menang di isu membangkitkan ekonomi.
Tapi Probowo lebih diuntungkan dibandingkan capres lain. Itu karena tiga tahun pandemik, membuat isu ekonomi semakin dianggap paling penting oleh mayoritas pemilih.
Baca Juga: PDIP dan PPP Muai Bahas Kerangka Bangun Tim Pemenangan Ganjar Pranowo Berbasis Nasionalis Islam
Baca Juga: Survei LSI Denny JA: Elektabilitas Prabowo Tertinggi, Anies…
Baca Juga: Survei LSI: Elektabilitas Prabowo dan Ganjar Beda Tipis, Anies Tertinggal
Demikian temuan penting, dari hasil riset terbaru LSI Denny JA pada bulan Mei 2023. LSI Denny JA melakukan survei tatap muka (face to face interview) dengan menggunakan kuesioner kepada 1.200 responden di seluruh Indonesia.