DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Perjuangan Tiga Orang Berkebutuhan Khusus Ingin Kuliah di Universitas Jember, Berani Berkompetisi di UTBK

image
Perjuangan Tiga Orang Berkebutuhan Khusus Tempuh Pendidikan di Universitas Jember, Berani Berkompetisi di UTBK

"Semoga Nanda bisa diterima di Universitas Jember sesuai cita-citanya, kebetulan memilih di Progam Studi Manajemen dan Administrasi Bisnis,” kata sang ayah.

Nanda adalah siswa SMAN 2 Jember yang juga atlet basket di sekolahnya dan atlet basket Jember.

Sesuai dengan jadwal UTBK SNBT 2023 digelar dalam dua gelombang, gelombang pertama dari 8 hingga 14 Mei 2022. Diteruskan dengan gelombang kedua pada 22 sampai 28 Mei 2023. Untuk diketahui jumlah peserta UTBK SNBT 2023 yang memilih ujian di Pusat UTBK Universitas Jember berjumlah 13.989 orang.

Dengan kapasitas 910 peserta setiap sesinya, maka proses UTBK SNBT 2023 di Pusat UTBK Universitas Jember akan berakhir pada tanggal 23 Mei 2023.

Menurut Ketua Pusat UTBK Universitas Jember, Prof. Slamin, mulai dari hari pertama UTBK SNBT hingga saat ini, pihaknya tidak menemukan kejadian yang mengarah pada tanda-tanda perjokian atau bentuk kecurangan lainnya.***

Kamu bisa mendapatkan beragam informasi dan artikel lainnya dari OrbitIndonesia.com di Google News.

 

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait