Leeds vs Newcastle, Peluang The Magpies Pertahankan Posisi Empat Besar Klasemen Liga Inggris
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Jumat, 12 Mei 2023 20:44 WIB
Baca Juga: AS Tuduh Afrika Selatan Kirim Senjata ke Rusia untuk Perang di Ukraina
Prediksi susunan pemain Leeds vs Newcastle
Leeds United (4-4-2):
Joel Robles; Junior Firpo, Maximiliam Wober, Robin Koch, Luke Ayling; Jack Harrison, Marc Roca, Weston McKennie, Cysencio Summerville; Patrick Bamford, Wilfried Gnonto.
Pelatih: Sam Allardyce.
Baca Juga: Anak Anggota Polisi Jadi Tersangka Tabrak Lari di Jakarta Timur, Pelaku Belum Ditahan
Newcastle United (4-3-3):
Nick Pope; Kieran Trippier, Fabian Schar, Sven Botman, Dan Burn; Joelington, Bruno Guimaraes, Joe Willock; Allan Saint-Maximin, Miguel Almiron, Alexander Isak.
Pelatih: Eddie Howe.
Demikianlah prediksi pertandingan antara Leeds vs Newcastle yang akan digelar pada Sabtu, 13 Mei 2023 mulai pukul 18.30 WIB.
Kamu bisa mendapatkan beragam informasi dan artikel lainnya dari OrbitIndonesia.com di Google News.