DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Harlah 1 Abad NU, Simak Arti Filosofis Logo Nahdlatul Ulama yang Mungkin Belum Anda Tahu

image
Jadwal Harlah 1 Abad NU.

ORBITINDONESIA - Harlah 1 Abad NU akan diperingati pada 7 Februari 2023 di Stadion Delta, Sidoarjo, Jawa Timur (Jawa Timur).

Peringatan Harlah 1 Abad NU menandakan peran dan pengaruh Nahdlatul Ulama sebagai organisasi keagamaan Islam terbesar di Indonesia dalam berbagai lini kehidupan.

Pada Harlah 1 Abad NU di tahun 2023 ini, maka tidak ada salahnya masyarakat mengenal lebih dalam seluk beluk Nahdlatul Ulama, salah satunya mengenai logo organisasi.

Baca Juga: Keunikan Bulan Februari 2023 yang Hanya Terjadi Setiap 823 Tahun

Sebagaimana diketahui, logo organisasi Nahdlatul Ulama sangat familiar karena selalu terlihat hampir di setiap sudut tempat yang dilalui.

Namun meski demikian, masih banyak masyarakat yang belum mengetahui arti atau makna dari logo Nahdlatul Ulama.

Dilansir dari laman resmi NU, logo Nahdlatul Ulama diciptakan oleh Kiai Ridwan Abdullah.

Baca Juga: Harlah 1 Abad NU, Simak Sejarah Berdirinya Nahdlatul Ulama di Indonesia

Kiai Ridwan Abdullah tidak hanya pakar di bidang agama namun juga dikenal terampil melukis.

Halaman:

Berita Terkait