DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Prediksi Pertandingan Wolves vs Crystal Palace di Pekan ke 33 Liga Inggris, Malam Ini Live di Vidio

image
prediksi pertandingan Wolves vs Crystal Palace.

ORBITINDONESIA.COM – Lanjutan pekan ke 33 kompetisi Liga Inggris akan mempertemukan Wolves vs Crystal Palace, pada hari Rabu, 26 April 2023 dini hari WIB.

Laga antara Wolves vs Crystal Palace akan digelar secara langsung dari Molineux Stadium dan disiarkan secara langsung di platform streaming Vidio.com.

Simak prediksi pertandingan laga antara Wolves vs Crystal Palace di papan tengah klasemen sementara Liga Inggris musim 2022/2023.

Baca Juga: Profil Lengkap dan Perjalanan Karir Inara Rusli hingga Menikah dan Bongkar Perselingkuhan Virgoun Tambunan

Tuan rumah Wolverhampton baru saja mengalami kekalahan 2-1 di laga terkini mereka di Liga Inggris saat bertandang ke King Power Stadium menghadapi Leicester City.

Saat ini Wolves menempati peringkat ke 14 klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 34 poin dari 32 laga yang sudah dimainkan sejauh ini.

Dari lima pertandingan terakhirnya di Premier League, Wolves hanya berhasil raih dua kemenangan beruntun, satu kali hasil imbang dan dua kali alami kekalahan.

Baca Juga: Kisah Hikmah: Perdebatan Antara Keledai dan Harimau

Sementara tim tamu pada pertandingan terkininya, hanya mampu meraih hasil imbang dengan skor 0-0 kala menjamu Everton di Selhurst Park Stadium.

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait