DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Sinopsis Lengkap Drama Korea Family The Unbreakable Bond, Cerita Keluarga sekaligus Action yang Seru

image
Salah satu adegan dalam serial drama Korea Family The Unbreakable Bond

ORBITINDONESIA.COMDrama Korea Family The Unbreakable Bond bisa menjadi salah satu list di hari-hari liburan Anda.

Drama Korea Family The Unbreakable Bond sudah tayang sejak senin dan menayangkan episode keduanya pada Selasa, 18 April 2023 kemarin.

Cerita drama Korea Family The Unbreakable Bond ini ditulis oleh Jung Yoo Sun dan disutradarai oleh Jang Jung Do dan Lee Jung Mook.

Baca Juga: Sinopsis dan Jadwal Tayang Series DC Sweet Tooth Season 2, Diproduseri oleh Robert Downey Jr Pemeran di MCU

Meskipun biasa membuat cerita tentang action dan penuh adegan pertarungan, Jung Yoo Sun memperlihatkan kemampuannya dalam meracik cerita drama komedi.

Drama Family: The Unbreakable Bond ini dibintangi oleh Jang Hyuk dan Jang Na Ra sebagai pemeran utamanya.

Sinopsisnya sendiri menceritakan Jang Hyuk yang berperan menjadi seorang agen intelejen dan penembak jitu bernama Kwon Do Hoon.

Baca Juga: Inilah Sosok Pelaku Suap Gratifikasi Wali Kota Bandung Yana Mulyana, Ternyata Pendiri Relawan Anies Baswedan!

Jang Hyuk yang sebenarnya sudah berkeluarga menjalani kehidupan ganda dengan tugasnya sebagai agen intelejen dan kepala keluarga.

Halaman:
1
2

Berita Terkait