UGM Bukan 5 Besar! Inilah Peringkat Universitas Terbaik di Indonesia Menurut University Rangking 2022
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Senin, 06 Februari 2023 08:54 WIB
Baca Juga: Tahukah Kamu Ternyata Ada 5 Nama Kabupaten Tertua di Jawa Timur, Salah Satunya Berumur 1262 tahun
- Institut Teknologi Bandung
Fakta unik dari ITB adalah saat ini sudah berusia 100 tahun dan sudah menghasilkan lebih dari 120 ribu alumni yang sudah membuktikan kemampuannya dalam bidang masing-masing.
Sekolah tinggi teknik pertama di Indonesia yang didirikan pada 2 Maret 1959 di Jawa Barat ini memperoleh nilai skor keseluruhan 22,4-27,1.
Perihal pengajaran, ITB mendapat nilai 23,1; penelitian 20,7; sitasi 16,3; kontribusi pada industri 97,5; dan pandangan internasional 29,1.
- Universitas Pendidikan Indonesia
Sebuah inovasi penting yang ditemukan oleh tim gabungan dosen dan mahasiswa UPI, dengan menemukan mesin pengolah sampah anorganik dengan kapasitas hingga 1 meter kubik yang ramah emisi.
Kampus pendidikan ini menempati peringkat ketiga sebagai universitas terbaik di Indonesia dengan perolehan nilai 22,4-27,1.
Sementara, untuk pengajaran, UPI memperoleh 17,2; penelitian 9,3; sitasi 44,1; kontribusi pada industri 35,6; dan pandangan internasional 17,5.
Baca Juga: UNIK! 5 Nama Kota di Jawa Timur yang hanya Memiliki 3 Kecamatan, Ada Mojokerto
- Binus University
Binus University juga dikenal sebagai Universitas terbaik di Indonesia, dengan perolehan nilai keseluruhan 10,6-22,3.