DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Link Live Streaming Pertandingan Persebaya Surabaya vs RANS Nusantara FC, Minggu Sore di Indosiar dan Vidio

image
Persebaya Surabaya vs RANS Nusantara FC di pekan ke 4 BRI Liga 1.

ORBITINDONESIA.COM – Berikut ini artikel yang berisi tentang informasi mengenai link live streaming pertandingan Persebaya Surabaya vs RANS Nusantara FC di pekan ke 4 BRI Liga 1.

Informasi terkait link live streaming untuk nonton pertandingan Persebaya Surabaya vs RANS Nusantara FC tentunya akan sangat bermanfaat baki kamu para penggemar kedua tim,

Namun sebelumnya, simak dulu sedikit ulasan prediksi pertandingan antara Persebaya Surabaya melawan RANS Nusantara FC berikut ini.

Baca Juga: Prediksi Skor Pekan Ke 4 BRI Liga 1, Persebaya Surabaya Melawan RANS Nusantara FC Live di Indosiar

Menghadapi The Phoenix Prestige, tim berjuluk Bajul Ijo mengincar kemenangan di kandang mereka di Stadion Gelora Bung Tomo.

Kemenangan wajib diraih Persebaya jika tak mau terus melorot di pekan-pekan berikutnya di kompetisi BRI Liga 1.

Pasalnya dari tiga pekan yang sudah dijalani, Persebaya baru sekali meraih kemenangan, sementara di dua laga lainnya mereka hanya sekali imbang dan sekali kalah.

Baca Juga: Prediksi Skor Laga Penutup Pekan ke 4 BRI Liga 1 Antara Madura United Melawan Persis Solo Live di Indosiar

Dari hasil tersebut Persebaya hanya mampu raih 4 poin dan kini menempati peringkat ke 12 di klasemen sementara BRI Liga 1.

Halaman:
1
2
3

Berita Terkait